Desa Teluknaga

Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang, Banten

Loading

Desa Teluknaga

Perayaan

Hari Ibu

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat datang di Website Resmi Desa Teluknaga Kecamatan Teluknaga Kabupaten Tangerang Provinsi Banten

Konten-video Desa



Teluknaga,-- Kampung Rawalini RT 005/07 Desa Teluknaga, Kecamatan Teluknaga Kabupaten Tangerang Jadi Pusat Gerakan Tanaman Hortikultura Serentak di Kabupaten Tangerang. Rabu (11/18/20. Gerakan Menanam Serentak ini diselenggarakan oleh seluruh perempuan tani bersama Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) di daerah masing-masing wilayah di Indonesia. Wakil Bupati Tangerang H Mad Romli mengatakan, atas nama pemerintah daerah mengucapkan terima kasih serta memberikan apresiasi yang tinggi kepada semua pihak yang telah memprakarsai atas terselenggaranya kegiatan tanam serentak Se-Indonesia ini. "Saya berharap kedepan kegiatan seperti ini bisa terus digalakkan diberbagai wilayah dan pelosok nusantara agar cita-cita kita bersama guna mewujudkan lingkungan hidup yang sehat, bersih dan sejahtera bagi masyarakat dan anak cucu kita dimasa mendatang bisa tercapai dan dirasakan dalam jangka waktu yang panjang," ucap H Mad Romli saat menghadiri acara tersebut. Lanjut Romli, upaya pemenuhan pangan kini bisa dilakukan sampai pada tingkat keluarga melalui program pekarangan pangan lestari dengan memanfaatkan lahan kosong ataupun pekarangan rumah untuk ditanami komoditas sayuran daun maupun buah sehingga bisa diperoleh produk pangan seperti sayuran dan buah-buahan serta bisa membantu perekonomian keluarga. "Semoga Program-Program yang telah diluncurkan dapat berjalan dengan baik dan dapat berlangsung secara berkesinambungan, sehingga selain dapat dirasakan manfaatnya langsung oleh petani dan masyarakat, namun juga dapat menggerakkan roda perekonomian, menjaga inflasi pangan, dan turut memajukan pembangunan pertanian yang ada di Kabupaten Tangerang" harapnya Sementara itu, Ketua Umum Dewan Pengurus Nasional Perempuan Tani Himpunan Kerukunan Tani Indonesia, Ibu Dian Novita Susanto juga mengatakan bahwa Gerakan ini terselenggara atas kerja sama dengan Kementerian Pertanian RI, serta dibawah bimbingan Ketua Umum DPP HKTI, Kepala Staf Kepresidenan RI, Bpk. Jenderal TNI (Purn.) Dr. Moeldoko, S.IP Lanjutnya, disarankan agar KHTI ini dapat terus membina dan membimbing para petani perempuan di setiap daerahnya khususnya di Kabupaten Tangerang agar bisa membantu ekonomi masyarakat di masa pandemi. “hari ini kita menanam bibit Holtikultura seperti bibit terong, bibit cabai, serta bibit jagung dan lainnya," ucapnya Dian Novita berharap perempuan dapat memanfaatkan lahan pekarangan dirumah masing-masing, sehingga hasilnya bisa membantu ekonomi mereka di masa sulit seperti ini (Bidang IKP Diskominfo Kab Tangerang)

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun). Komentar akan ditampilkan setelah disetujui oleh Admin
CAPTCHA Image

Desa

4.981

Laki-laki

Laki-laki4.981penduduk

4.800

Perempuan

Perempuan4.800penduduk

9.781

TOTAL

TOTAL9.781penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Desa untuk mendapatkan PIN

PEMERINTAH Desa

Kepala Desa

AJIE SUTIKNA

Sekretaris Desa

AHMAD TOHARI

Kaur Perencanaan

ACHMAD SUGITO, SE

Kasi Pemerintah

AHMAD SOPYAN, S.IP

Kasi Kesra

Kasi Pelayanan

NASRUDIN

Kaur Tata Usaha dan Umum

HARIS KURNIAWAN

Kaur Keuangan

MAHYUDI

AGENDA

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Transparansi Anggaran

APBDes 2024

Data Belum di Input

APBDes 2023

Data Belum di Input

Realisasi APBDes 2023

Data Belum di Input